Komite SDN 4 Margadadi Pastikan Kegiatan Pentas Seni Bukan Pungli

- 15 Juni 2024, 05:09 WIB
Foto istimewa
Foto istimewa /

"Pada hari Jumat sebelum pelaksanaan ada media yang mempersoalkan kegiatan tersebut dengan dalih, adanya wali murid yang tidak setuju dan meminta uang pembayaran dikembalikan kepada si awak media tersebut, padahal sebelumhya orang tua tersebut sudah menandatangi surat pernyataan menyetujui kegiatan Pentas Seni yang disodorkan oleh panitia, ini agak aneh," terangnya.

Komite menyampaikan terimakasih, apresiasi dan mendukung Paguyuban bersama seluruh orang tua siswa yang sudah support atas terselenggaranya kegiatan Pentas Seni kemarin dengan melahirkan kembali ekskul seni Angklung, dimana ikon SDN 4 Margadadi 10 tahun lalu berjaya sebagai sekolah yang unggul di bidang seni dan budaya, kini sudah terlihat kembali lewat kegiatan Pentas Seni kemarin.

"Sekali lagi, saya ucapkan terimakasih kepada Paguyuban, kepada civitas SDN 4 Margadadi yang telah bersinergi menjadikan sekolah Margadadi 4 tetap unggul dengan sekolah lainnya," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Budi Supri Yanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah